
Pelajar Ini Hafal Ratusan Angka dalam Sekejap
Tahun 2025 dimulai dengan prestasi membanggakan bagi pelajar Indonesia yang berhasil mencetak rekor di ajang kompetisi daya ingat, 17th Indonesia Friendly Memory Championship (IFMC) by IngatanGajah pada 8-9 Februari 2025 yang diselenggarakan oleh Indonesia Memory Sports Council (IMSC).

Pelajar Indonesia Juara di 17th IFMC 2025, Bikin Bangga! Artikel ini telah tayang di Idntimes.com dengan judul "Pelajar Indonesia Juara di 17th IFMC 2025, Bikin Bangga!".
Tahun 2025 dimulai dengan prestasi membanggakan bagi pelajar Indonesia yang berhasil mencetak rekor di ajang kompetisi daya ingat, 17th Indonesia Friendly Memory Championship (IFMC) by IngatanGajah pada 8-9 Februari 2025 yang diselenggarakan oleh Indonesia Memory Sports Council (IMSC). Kompetisi ini diikuti oleh 79 pelajar yang berasal dari 13 kabupaten/kota di Indonesia, yaitu Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, Bekasi, Karawang, Bandung, Bogor, Medan, dan lainnya.

Indonesia Raih Juara Umum Dalam Kompetisi Daya Ingat IOMC
Kompetisi yang berlangsung pada 28 Desember 2024 ini diselenggarakan oleh Indonesia Memory Sports Council (IMSC) dan IngatanGajah diikuti lebih dari 100 peserta dan 4 negara, yaitu Indonesia, Singapura, Filipina, dan Australia.
Hasil akhirnya menempatkan Indonesia di posisi teratas dalam kategori tim dengan perolehan poin 11,410, unggul dari Tim Singapura di peringkat kedua dengan perolehan total poin 9,619.

Anak Indonesia Pecahkan Rekor Dunia Mengingat Wajah dan Nama di Ajang World Memory Championship (WMC) 2023
Janet Valencia Dema Rante, 21 tahun, berasal dari Depok berhasil mencatatkan sebagai orang Indonesia pertama yang berhasil meraih rekor dunia dalam mengingat wajah dan nama di ajang WMC 2023 di Sanya City, China.

Pelajar Indonesia Cetak Rekor MURI Dunia Mengingat Kata Asing
Sebanyak 118 pelajar dari berbagai kota di Indonesia sukses mencetak Rekor MURI dengan mengingat total 13.090 kosakata dari 10 bahasa asing. Mereka berasal dari Jakarta, Medan, Bandung, Tangerang, Depok, Bekasi, Sukabumi, Karawang, hingga Batam.

Indonesia Raih 2 Emas dan Best Organization Award di World Memory Championship 2023 China
Prestasi kembali ditorehkan anak bangsa untuk Indonesia. Terbaru, Indonesia berhasil juara di Asia Open Memory Championship (AOMC) 2023 di Manila, Filipina Oktober lalu, Tim Indonesia kembali berhasil meraih prestasi membanggakan di 32nd World Memory Championship (WMC) di Sanya City, China pada tanggal 8-10 Desember 2023.

Raih 10 Emas, 10 Perak, dan 8 Perunggu, Indonesia Raih Juara di Asia Memory Championship 2023
Tim Olimpiade Memory Sports Indonesia menjadi juara di kompetisi daya ingat Internasional dengan meraih 2 gelar Grandmaster of Memory yang dicapai melalui Aulia Nadia (Pelajar dari Tangerang Selatan) dan Hasna Widyaningrum (Pelajar dari Pasuruan, Jawa Timur).

Tim Indonesia Raih 32 Medali dan Juara 2 Overall di AOMC 2024
Tim Indonesia meraih 6 medali emas, 13 medali perak, dan 13 medali perunggu di ajang Asia Open Memory Championship (AOMC) 2024. Kejuaraan daya ingat yang berlangsung pada 28-29 September 2024 di Singapore Polytechnic Graduates’ Guild, Singapura, ini, membawa Tim Merah Putih sebagai Juara 2 Overall Country Champion dengan total skor 10.604 poin.

2 Pelajar Indonesia Raih Gelar Grandmaster of Memory di Ajang Kompetisi Daya Ingat Internasional
INDONESIA berhasil menyabet dua gelar Grandmaster of Memory dari ajang kejuaraan daya ingat se-Asia yaitu, Asia Open Memory Championship (AOMC) 2023 di De Lasalle University, Filipina pada 28-29 Oktober 2023.

RI Juara ke-2 Ajang 4th Indonesia Open Memory Championship 2022
Hasil akhir 4th Indonesia Open Memory Championship 2022: Jepang juara umum, Indonesia berhasil meraih posisi ke-2.

Tim Indonesia Raih Juara 2 di Asia Memory Championship 2023, Congrats!
Tim Olimpiade Memory Sports Indonesia berhasil menjuarai kompetisi daya ingat Internasional, Asia Open Memory Championship (AOMC) 2023. dengan meraih 4 emas, 10 perak, dan 8 perunggu.

Timnas Memory Sports Target 27 Medali dan Top 3 di AOMC 2023
Tim Memory Sports Indonesia menargetkan 27 medali dan posisi top 3 overall dalam kompetisi adu kekuatan daya ingat tingkat Asia atau Asia Open Memory Championship (AOMC) 2023 yang berlangsung pekan depan di Filipina.

IMSC Kembali Gelar Indonesia Friendly Memory Championship ke-15
Berikut ini sejumlah rekor memori fantastis dari capaian daya ingat tinggi para Juara IOMC 2022.